Belakangan ini di indonesia semakin banyak bermunculan situs-situs
E-market place. Sebut saja ada juale, Tokopedia, Plasa.com, Crazzymarket
dll.
Pertumbuhan itu sangat positif, karena tentunya menciptakan
persaingan di ranah e-marketplace di indonesia. Sehingga berdampak pada
perkembangan dan kepedulian netizen pada ranah emarketplace itu
sendiri. Selain itu e-marketplace juga di harapkan akan menjadi "pusat"
kekuatan ekonomi baru di ranah during. Tentunya efek kepada masyarakat
juga.
Sebelum lebih jauh membahasa tentang apa saja
E-Marketplace di indonesia. Mungkin ada banyak netizen yang belum begitu
paham sekali tentang E-marketplace.
Sederhananya E-marketplace
adalah situs di internet (tentunya di internet) yang mempertemukan
antara pembeli dan pnjual. Namun wikipedia memberikan perngertian bawa
Ecommerce adalah Pasar perdagangan elektronik di mana perusahaan
mendaftarkan diri sebagai penjual atau pembeli untuk berkomunikasi dan
melakukan bisnis melalui Internet.
Ada beberapa type marketplace
ada Private e-markeplace biasanya dimiliki oleh perusahaan baik pembeli
atau penjual. Misalnya satu organisasi pembeli mungkin memiliki Private
e-markeplace termasuk hanya supplier pilihan mereka.
Ada juga
Vertikal E-Marketplace. ini hanya industri tertentu yang sepenuhnya
berorientasi pada kebutuhan yang berbeda dari kelompok tertentu. Pembeli
dan penjual dalam industri tersebut dihubungkan untuk meningkatkan
efisiensi biaya operasi, pasokan, persediaan dan waktu siklus. Boleh
E-marketplace secara vertikal ini lebih fokus pada layanan B2B (businnes
to Businnes)
Sedangkan Horisontal e-marketplaces: disesuaikan
dengan fungsi atau proses yang penting dalam banyak industri. Mereka
berjalan di beberapa industri atau banyak dan fokus pada pengetahuan
yang tepat dari proses yang tepat untuk mencapai hasil yang optimal.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar